Pikap Terbakar di Tol Dalam Kota, 10 Sepeda Listrik Hangus

13 Juni 2024 17:13 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
2
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Mobil pick up bermuatan sepuluh unit sepeda listrik terbakar saat melintasi Jalan Pintu Tol Jelambar 2, RW.07, Kelurahan Grogol, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Kamis (13/6/2024). Foto: Dok. Instagram @humasjakfire
zoom-in-whitePerbesar
Mobil pick up bermuatan sepuluh unit sepeda listrik terbakar saat melintasi Jalan Pintu Tol Jelambar 2, RW.07, Kelurahan Grogol, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Kamis (13/6/2024). Foto: Dok. Instagram @humasjakfire
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sebuah mobil pikap terbakar di Tol Dalam Kota, Kamis (13/6). Tepatnya di dekat Gerbang Tol Jelambar 2, Jakarta Barat.
ADVERTISEMENT
Mobil itu mengangkut 10 sepeda listrik. Dari video yang dibagikan Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta terlihat sepeda yang diangkut mobil tersebut hangus terbakar.
Sebanyak 2 unit damkar dikerahkan untuk memadamkan api.
"Pukul 12.47 WIB operasi pemadaman dimulai," tulis keterangan itu.
Mobil pick up bermuatan sepuluh unit sepeda listrik terbakar saat melintasi Jalan Pintu Tol Jelambar 2, RW.07, Kelurahan Grogol, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Kamis (13/6/2024). Foto: Dok. Instagram @humasjakfire
Api berhasil dipadamkan pukul 13.20 WIB. Tidak ada laporan korban jiwa dalam peristiwa itu.
"Terkait dugaan penyebab terjadinya kebakaran, masih dalam tahap investigasi pihak yang berwenang," jelasnya.