news-card-video
15 Ramadhan 1446 HSabtu, 15 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45

Polisi di Dairi Tepergok Mencuri, Hampir Diamuk Massa

1 Maret 2025 12:25 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi polisi. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi polisi. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Seorang polisi di Kabupaten Dairi, Sumut, Brigadir DS, dikabarkan nyaris diamuk massa pada Jumat malam (28/1). Penyebabnya, ia kepergok warga saat diduga mencuri.
ADVERTISEMENT
“Ketahuan pas (saat) mencuri. Tak ada diamuk massa,” kata Kasi Humas Polres Dairi Bripka Junaidi kepada kumparan, Sabtu (1/3).
Namun, Junaidi belum merinci barang apa yang dicuri Brigadir DS hingga kronologi kejadiannya.
Yang pasti, kata dia, saat ini Brigadir DS sedang dalam pemeriksaan.
“Nanti kami kabari lengkapnya ya, masih diproses, pemeriksaan,” ujarnya.