Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Sebagian Korban Kapal Kandas Lestari Maju Sudah Kembali ke Rumah
3 Juli 2018 20:26 WIB
Diperbarui 14 Maret 2019 21:07 WIB
ADVERTISEMENT
Kapal ferry Lestari Maju kandas di perairan Selayar, Sulsel. Kapal ini kemasukan air di bagian lambung, hingga akhirnya 139 penumpang dievakuasi.
ADVERTISEMENT
Namun dalam peristiwa yang terjadi, Selasa (3/7) pukul 14.30 Wita ini, menyebabkan 12 orang penumpang meninggal dunia.
Berikut data korban tewas berdasarkan keterangan Pusdalops Bulukumba:
1. H. Abd. Rasyid (60) Kel. benteng kec. Benteng Kab. Selayar
2. Andi Junaeda (50) alamat Dusun Bone desa maharaya kec. Bontomatene Kab. Selayar
3. St Saerah (50) alamat desa onto kec. Bontomatene Kab. Selayar
4. identitas belum diketahui (perempuan skitar 70 th)
5. Rosmiati (40) Guru SMK Kesehatan Selayar Jl. Mangga Kec. Benteng Kab. Selayar
6. Rajmaeni alias Ati Raja (50) Alamat Desa Barat Lambongan Kec. Bontomatene Kab. Selayar
7. Denniamang (60) Alamat Desa Polong kec. bontomatene Kab. Selayar
8. Hj. Sakinah Alamat Jl. Bulu Lasiang Kab. Sinjai
ADVERTISEMENT
9. Anak laki laki umur 2 tahun identitas belum diketahui
10. anak anak perempuan umur 3 tahun identitas belum dikenal
11. laki laki belum dikenal alamat Pajjukukang
12. Nini Nurianti (30) alamat Bonea kec. Benteng Kab. Selayar.
Sementara itu, tercatat ada 24 korban yang mengalami luka dan dirawat di Puskesmas Batangmata, Bontomatene :
1. Andi but Hadaya
2. Amirullah
3. Andi Bakri
4. Nur Aulia Rahmat
5. Andi Syahrir
6. Datu Saluk
7. Emil
8. H. A Suryati
9. Asyari Parak
10. Sitti Fatimah
11. Syahrir Alkadri
12. Hildawati
13. Alyumna Mahfira
14. Muham Map
15. Hj. Nasma
16. Elis
17. Jumrah
ADVERTISEMENT
18. Beno saputra
19. Rosma
20. Raja Mase
21. Jaelani.
22. Astrid Eka.
23. Asrian
24. Nur inayah
"Korban selamat di Puskesmas Parangiya masih 15 orang, (data korban selamat belum diketahui)," demikian keterangan Pusdalop Bulukumba.
Sementara itu korban lainnya sudah kembali ke rumah. Total ada 139 penumpang di kapal itu.
"Sebagian korban laka laut yang selamat telah kembali ke rumah masing-masing, sedangkan sebagian korban masih mendapat perawatan di Puskesmas Batangmata dan Parangiya," demikian keterangan Pusdalop Bulukumba.