Tema HUT Ke-76 RI: 'Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh'

17 Juni 2021 17:04 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Warga berjalan di antara deretan benera merah putih yang dipasang di kawasan Dobangsan, Giripeni, Wates, Kulon Progo, D.I Yogyakarta, Rabu (19/8/2020). Foto: Andreas Fitri Atmoko/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Warga berjalan di antara deretan benera merah putih yang dipasang di kawasan Dobangsan, Giripeni, Wates, Kulon Progo, D.I Yogyakarta, Rabu (19/8/2020). Foto: Andreas Fitri Atmoko/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Pemerintah telah menentukan tema dan susunan kepanitiaan peringatan hari ulang tahun Republik Indonesia ke-76. Acara puncaknya digelar pada 17 Agustus mendatang.
ADVERTISEMENT
Hal itu berdasarkan Keputusan Menteri Sekretaris Negara Nomor 109 Tahun 2021 tentang Pembentukan Panitia Pelaksana Peringatan Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2021.
Memperingati hari jadi ke-76, pemerintah mengusung tema 'Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh'.
Sementara susunan panitia HUT ke-76 RI mayoritas diberikan kepada pejabat dari eselon 1.
Berikut susunan kepanitiaan HUT ke-76 RI:
Ketua Pelaksana: Kepala Sekretariat Presiden
Wakil Ketua Pelaksana: Kepala Sekretariat Wakil Presiden
Sekretaris: Sekretaris Kementerian Sekretariat Negara
Wakil Sekretaris: Kepala Biro Tata Usaha dan Arsip Kepresidenan, Sekretariat Kementerian Sekretariat Negara
Ketua Bidang Keprotokolan, Pers dan Media: Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media, Sekretariat Presiden
Wakil Ketua Bidang Keprotokolan, Pers dan Media Anggota: Direktur Jenderal Protokol dan Konsuler, Kementerian Luar Negeri/Kepala Protokol Negara
Angota Paskibraka mencium bendera merah putih pada upacara pengukuhan paskibraka oleh Presiden Joko Widodo, di Istana Negara, Kamis (13/8). Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Berikut susunan anggota kepanitiaan:
ADVERTISEMENT
Logo HUT ke-76 RI. Foto: Dok. Istimewa