Foto: Bintang Baru Jetour yang Curi Perhatian di Shanghai Auto Show 2025

24 April 2025 7:30 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
ADVERTISEMENT
Jetour merilis 2 SUV off-road hybrid di pameran Shanghai Auto Show 2025. Mereka adalah Jetour G700 dan G900.
ADVERTISEMENT
Seri G Jetour menawarkan tenaga dan performa off-road mumpuni karya arsitektur garapan pabrikan. Racikan platform-nya menjanjikan kemampuan yang stabil di berbagai medan menantang.
Perusahaan menyematkan sistem penggerak XWD, yang memungkinkan Jetour G700 untuk secara otomatis beradaptasi pada berbagai jenis permukaan jalan dan kondisi medan melalui beragam mode berkendara yang telah diprogram.
Sementara itu, Jetour G900 dilengkapi kunci diferensial rangkap tiga, sehingga mampu menaklukkan medan off-road yang paling menantang sekali pun dengan tingkat traksi dan kontrol yang maksimal. Berikut selengkapnya Jetour G700 dan G900 dalam bidikan gambar.
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour merilis SUV G700 di Shanghai Auto Show 2025 Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour meluncurkan SUV off-road premiumnya, Jetour G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour meluncurkan SUV off-road premiumnya, Jetour G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour meluncurkan SUV off-road premiumnya, Jetour G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: Muhammad Lutfan Darmawan/kumparan
Jetour merilis G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: dok. Jetour
Jetour merilis G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: dok. Jetour
Jetour merilis G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: dok. Jetour
Jetour merilis G900 di Shanghai Auto Show 2025. Foto: dok. Jetour
***
ADVERTISEMENT
kumparan New Energy Vehicle Summit 2025 akan digelar pada Selasa, 6 Mei 2025, di MGP Space, SCBD Park.
Forum diskusi ini menghadirkan para pemangku kepentingan, termasuk pemimpin industri, profesional, dan perwakilan pemerintah, untuk berdiskusi serta berbagi wawasan mengenai masa depan industri otomotif berkelanjutan. Daftar sekarang di: kum.pr/nev2025.
ADVERTISEMENT