Ini Harga Resmi 4 Varian Hyundai IONIQ 5, Paling Murah Rp 718 Juta

22 April 2022 9:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Test drive dari mobil listrik Hyundai IONIQ 5. Foto: Muhammad Haldin Fadhila/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Test drive dari mobil listrik Hyundai IONIQ 5. Foto: Muhammad Haldin Fadhila/kumparan
ADVERTISEMENT
PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) merilis harga resmi mobil listrik Hyundai IONIQ 5 pada Jumat (22/4). Khusus pasar Indonesia, Hyundai IONIQ 5 tersedia dalam 4 pilihan varian dan dipasarkan dengan rentang harga Rp 718 juta hingga Rp 829 juta.
ADVERTISEMENT
Mengacu harga di atas, Hyundai membuat banderol IONIQ 5 tak berbeda jauh dengan model Kona Electric yang kini dijual Rp 742 juta.
"Komitmen Hyundai untuk mewujudkan era mobilitas masa depan direfleksikan dengan kehadiran kendaraan listrik murni Hyundai IONIQ 5. Kehadiran IONIQ 5 menjadi milestone yang akan mendukung Indonesia menjadi pemimpin era elektrifikasi di Asia Tenggara," ujar President Director PT HMID, SungJong Ha dalam keterangan resminya.
Test drive dari mobil listrik Hyundai IONIQ 5. Foto: Muhammad Haldin Fadhila/kumparan

Spesifikasi Hyundai IONIQ 5

Berstatus sebagai mobil listrik rakitan lokal, Hyundai IONIQ 5 ditawarkan dalam 2 pilihan spesifikasi motor listrik. Berikut lengkapnya.
ADVERTISEMENT
Standard Range:
Long Range:
Tampilan mobil listrik buatan Cikarang, Hyundai IONIQ 5. Foto: Muhammad Haldin Fadhila/kumparan
Sebagai mobil listrik kekinian, Hyundai IONIQ 5 tentunya juga turut dilengkapi dengan berbagai fitur canggih, salah satunya fitur keselamatan aktif Hyundai SmartSense. Adapun daftar fitur Hyundai SmartSense di IONIQ 5 jadi yang terlengkap di lini produk Hyundai di Indonesia. Berikut lengkapnya.
ADVERTISEMENT
***