Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.100.0
11 Ramadhan 1446 HSelasa, 11 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Tips Fotografi: Memilih Trigger Murah Berkualitas Bagi Pemula
19 September 2021 16:24 WIB
·
waktu baca 2 menit
ADVERTISEMENT

Jika kalian memiliki budget terbatas untuk memotret menggunakan lampu studio ini bisa jadi jalan keluarnya. Kita bisa memotret menggunakan speedlight dan trigger untuk menghasilkan efek cahaya yang kita inginkan.
Pertama-tama, berikut adalah beberapa efek pencahayaan yang wajib diketahui.
ADVERTISEMENT
Namun pada artikel kali ini kita tidak akan banyak membahas efek pencahayaan ya, mungkin teman-teman bisa membacanya di tips fotografi di bawah ini.
Sekarang kita akan membahas mengenai remote speedlite trigger. kalian bisa menggunakan trigger dengan merk one trigger, yang dijual di salah satu marketplace sekitar Rp 220.000 untuk dua receiver. Jika kalian beruntung kalian bisa mendapatkan harga promo dengan mendapatkan 2 stand dan 2 payung soft umbrella dengan harga Rp 300.000.
Trigger tersebut memiliki performa yang bagus. Koneksi remot pada trigger juga memiliki indikator tidak putus-putus. Jarak pemotretannya juga bisa sejauh 20 meter. Kita tinggal mengatur sinyal ke kedua receiver untuk menghubungkan speedlight dengan trigger.
Untuk pewarta foto atau pemula di bidang fotografi alat seperti ini sangat membantu sekali untuk pekerjaan di lapangan. Tidak menjadi kendala mengenai beban dan volume penyimpanan di dalam tas.
ADVERTISEMENT
***