Charlie Watts, Drummer The Rolling Stones Meninggal Dunia

25 Agustus 2021 15:30 WIB
·
waktu baca 1 menit
clock
Diperbarui 3 November 2022 10:56 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Drummer The Rolling Stones, Charlie Watts meninggal dunia (24/8). Sebelumnya, Watts tidak mengikuti tur The Rolling Stones di Amerika Serikat karena alasan medis. Di tahun 2004, Watts pernah mendapatkan perawatan karena penyakit kanker tenggorokan. Rekan-rekan Watts di The Rolling Stone, Mick Jagger dan Keith Richards memberikan penghormatan terakhir dengan mengunggah foto-foto Watts. Selengkapnya, simak video di atas. #kumparanvideo
ADVERTISEMENT