Inilah Aset Negara Termahal Milik Indonesia, Nilainya Rp 348 Triliun

8 Januari 2021 13:37 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Komplek Gelora Bung Karno yang terletak di kawasan Senayan, Jakarta Selatan adalah aset negara termahal yang dimiliki Indonesia. Info ini merupakan hasil dari penilaian dan pencatatan yang dilakukan oleh Kementerian Keuangan. Nilai aset dari komplek GBK ini terbagi menjadi dua yakni nilai aset tanah dan bangunan. Ada alasan mengapa komplek yang biasa digunakan untuk perhelatan olahraga nasional maupun internasional ini menjadi yang termahal. Ingin tahu apa alasannya? Selengkapnya, simak video di atas. #kumparanvideo
ADVERTISEMENT
Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.