New Normal Picu Gelombang Kedua Corona di Korsel

31 Mei 2020 18:07 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Korea Selatan menerapkan new normal mulai 6 Mei lalu. Namun dalam empat hari terakhir tercatat 203 kasus baru virus corona. Lebih dari 500 sekolah di Korsel akhirnya kembali diliburkan, pada Jumat (29/5), setelah sempat dibuka sesaat. Selain sekolah, taman, galeri seni, dan teater di wilayah metropolitan Seoul ditutup selama dua pekan ke depan. Simak informasi selengkapnya dalam video di atas.
ADVERTISEMENT
Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona
****
Yuk! bantu donasi atasi dampak corona.