Pria Depresi yang Kunci Diri di Kamar Mandi Dievakuasi Petugas Damkar

12 Agustus 2023 22:39 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Diduga depresi, seorang pria berumur 30 tahun merangsek masuk ke Gedung Graha Wartawan, Cibinong, Bogor lalu mengunci diri di kamar mandi pada Sabtu (12/8). Petugas Damkar yang mendapatkan laporan langsung melakukan evakuasi. Proses evakuasi berjalan cukup dramatis. Selengkapnya simak video berikut ini. #newsupdate #update #news #newsflash
ADVERTISEMENT