Ribut-ribut Zonasi Sekolah

27 Juni 2019 12:40 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Memasuki tahun ajaran baru, pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2019 jalur zonasi dibuka sejak 24-26 Juni 2019 khususnya untuk tingkat SMP dan SMA. Sistem zonasi ini sudah berlaku sejak 2017 lalu. Calon peserta didik diharuskan menempuh pendidikan di sekolah dengan radius terdekat dari domisili masing-masing.
ADVERTISEMENT
Namun, memasuki tahun ketiga sistem ini masih menuai kontra. Antara lain protes dari para orang tua murid di beberapa daerah karena siswa dengan nilai UN yang tinggi disisihkan dengan siswa yang memiliki nilai UN lebih rendah, karena faktor kedekatan jarak sekolah dengan rumah.
Saksikan info lengkapnya dalam video di atas.