Susi Dikalungi Pasmina Khas Pasuruan

4 November 2018 15:00 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:05 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Suasana di Sekolah Pesantren Entrepreneur Al Maun Muhammadiyah (S-PEAM) Pasuruan semakin meriah saat Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti tiba pada rangkaian acara "Makan Ikan Bersama Santri.”
ADVERTISEMENT
Para santri yang sudah berbaris rapi di depan gerbang pesantren tampak antusias menyambut Susi yang hadir di lokasi dengan mengenakan kerudung biru.
Sebelum memasuki gerbang, santri S-PEAM Pasuruan bernama Neysa dan Citra memberikan pasmina atau selendang khas Pasuruan. Selendang berwarna putih tersebut langsung dipakai Susi untuk membalut kerudungnya.
Simak selengkapnya di sini.