
Video Keluarga Korban Tragedi Kanjuruhan: Hanya Duka yang Tersisa
14 Oktober 2022 14:36 WIB
·
waktu baca 1 menit131 bukan hanya angka, tapi nyawa.
Setelah sebanyak itu nyawa sirna, hanya lara yang tersisa.
Kanjuruhan, rumah kedua Aremania, kini jadi kuburan mereka.
Para keluarga korban akan menyimpan duka dalam waktu lama.