Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.0
ERHA Ultimate Hadirkan Konsep DermaBeauty, Apa Bedanya dengan yang Biasa?
20 Maret 2024 11:33 WIB
·
waktu baca 2 menitADVERTISEMENT
Tren kecantikan dan perawatan tubuh semakin berkembang setiap tahunnya. Banyak orang semakin sadar untuk melakukan perawatan agar kesehatan kulit lebih terjaga.
ADVERTISEMENT
Sadar tren konsumen yang semakin berkembang, ERHA menjawab kebutuhan konsumen dengan hadirkan ERHA Ultimate yang hadir dengan konsep Intelligent DermaBeauty.
Pada Senin (18/03), ERHA membuka klinik ke 109-nya, yaitu ERHA Ultimate, di cabang Tebet Raya, Jakarta Selatan. Opening tersebut juga dihadiri oleh Munjirin, SE, Msi, Walikota Jakarta Selatan.
ERHA Ultimate hadir untuk membantu menangani permasalahan kulit masyarakat Indonesia dan memberikan solusi melalui personalized program ERHA yang disesuaikan dengan permasalahan masing-masing pasien.
Lalu Apa Bedanya Erha Ultimate dengan Klinik Lainnya?
Sebagai dermatologi solution, ERHA ingin memberikan pengalaman yang berbeda untuk para pelanggan setianya. Salah satunya dengan memberikan customer experience yang berbeda.
Dimana di ERHA Ultimate terdapat treatment Skin Age Detector yang dapat dicoba secara gratis. Nantinya, akan ada rekomendasi tindakan yang sesuai dengan kondisi kulit pasien secara detail dan dapat berkonsultasi dengan dermatologist.
ADVERTISEMENT
Managing Director ERHA Clinic Group, Norita Sembada menjelaskan, “Menilik tren kecantikan 2024 ini, ERHA Ultimate menjadi klinik pertama yang mengawali penerapan Smart Digital Clinic di Indonesia, yang meliputi penggunaan teknologi berbasis Artificial Intelligence dengan teknologi Skin Age Detector. Teknologi ini, digunakan untuk mengetahui usia kulit dan menganalisa tanda-tanda permasalahan kulit dengan cara yang praktis. Seperti permasalahan kemerahan pada kulit, hiperpigmentasi, garis-garis halus atau kadar minyak berlebih. Sehingga kita dapat mengetahui berapa usia kulit sesungguhnya.”
Selain itu, akan ada promo-promo menarik dalam rangka opening klinik ERHA Ultimate di Tebet Raya. Terdapat promo gratis untuk konsultasi kulit dan rambut.
Dikunjungan berikutnya, Ladies juga dapat konsultasi gratis dengan syarat dan ketentuan yang berlaku, yaitu dengan pembelian 3 produk sesuai resep dokter.
ADVERTISEMENT
Promo ini berlangsung selama bulan Maret 2024 dan berlaku untuk semua customer.