Manfaat Kulit Bawang Merah untuk Tanaman & Cara Mengaplikasikannya

25 Juli 2021 10:37 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi bawang merah. Foto: Shutter Stock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi bawang merah. Foto: Shutter Stock
ADVERTISEMENT
Ladies, apakah Anda sering membuang kulit bawang merah setelah digunakan? Ya, beberapa dari kita biasanya akan langsung membuat kulit bawang merah karena dianggap sudah tidak bermanfaat lagi.
ADVERTISEMENT
Padahal, faktanya kulit bawang merah memiliki beragam manfaat lho, khususnya untuk tanaman. Mengutip Balcony Garden, kulit bawang merah mengandung zat-zat atau senyawa yang bermanfaat baik untuk tanaman. Zat-zat yang dimaksud adalah kalium, zat besi, magnesium, hingga tembaga.
Lantas, apa saja manfaat kulit bawang merah untuk tanaman? Mengutip berbagai sumber, berikut manfaat kulit bawang merah untuk tanaman:
Nah, agar manfaat tersebut bisa didapatkan secara maksimal oleh tanaman, maka Anda pun harus mengolah kulit bawang merah dengan benar. Salah satu cara mengolah kulit bawang merah adalah dengan menjadikannya sebagai pupuk cair.
ADVERTISEMENT
Bagi Anda yang masih bingung cara mengolahnya, simak cara membuat pupuk cair dari kulit bawang merah seperti dikutip dari Balcony Garden berikut.
Ladies, itulah manfaat dan cara mengaplikasikan kulit bawang merah ke dalam tanaman. Anda bisa mengaplikasikan pupuk cair tersebut ke tanaman sayur maupun bunga. Agar tak berakhir di tempat penyimpanan sampah, sisa ampas kulit bawang merah tadi bisa Anda letakkan di media tanaman. Lama-kelamaan ampas kulit bawang merah tersebut akan hancur menjadi kompos.