Konten dari Pengguna

Air Tidak Membuat Kita tersetrum

Lampu Edison
Edison 9955 kali gagal menemukan lampu pijar yang menyala. Jika ia berhenti di percobaan ke 9956, mungkin sekarang kita tidak akan punya lampu.
6 Mei 2018 4:18 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:09 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lampu Edison tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Selama ini kita suka dilarang berenang ketika ada petir. Atau dilarang memegang listrik ketika tangan basah. Alasannya karena takut keseterum. Tapi ternyata, air yang murni bukanlah penghantar listrik yang baik. Listrik tidak bisa mengalir melalui air.
ADVERTISEMENT
Lalu mengapa selama ini kita harus jauh-jauh dari listrik ketika tubuh kita basah? Karena meskipun air murni tidak menghantarkan listrik, nyatanya tidak ada air yang murni. Di dalam air ada mineral, kotoran, dan zat-zat lainnya yang mampu menghantarkan listrik sehingga kita bisa kesetrum.
Air Tidak Membuat Kita tersetrum
zoom-in-whitePerbesar
Sumber gambar: Wikimedia Commons.