Konten dari Pengguna

Alat Doraemon : Mecha Maker

Lampu Edison
Edison 9955 kali gagal menemukan lampu pijar yang menyala. Jika ia berhenti di percobaan ke 9956, mungkin sekarang kita tidak akan punya lampu.
4 Januari 2018 8:29 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:12 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lampu Edison tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Mecha maker ini adalah alat yang bisa membuat gambar 2D menjadi nyata atau 3D.
ADVERTISEMENT
Teknologi nyata yang paling mirip dengan mecha maker adalah 3D printer. Namun, jika Doraemon memasukkan kertas yang sudah digambar untuk mendapatkan objek aslinya, 3D printer sedikit berbeda. 3D printer terhubung dengan software khusus untuk menciptakan desain yang kita inginkan. Printer akan membuat benda ini menjadi 3D dengan membentuknya lapis demi lapis. Kita juga bisa mengubah material apa yang diinginkan dengan mengisi cairan di printer dengan berbagai material yang akan membentuk plastik, karet, besi, kertas, dan lain sebagainya.
Alat Doraemon : Mecha Maker
zoom-in-whitePerbesar
Sumber Gambar : The Popping Post
Sumber : The Popping Post