Konten dari Pengguna

Budaya Melepas Sandal di Jepang

Lampu Edison
Edison 9955 kali gagal menemukan lampu pijar yang menyala. Jika ia berhenti di percobaan ke 9956, mungkin sekarang kita tidak akan punya lampu.
8 Januari 2018 21:18 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:12 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lampu Edison tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Bagaimana orang Jepang membuat tamu menyadari bahwa mereka harus melepas sepatu atau sandal? Di depan pintu masuk biasanya lantai ditinggikan setinggi 6 inchi (15.24 cm). Ditinggikannya lantai ini adalah pertanda bahwa kita sebagai tamu harus melepas sepatu dan menggantinya dengan sandal rumah, budaya ini dinamakan genkan. Sepatu atau sandal dari luar yang awalnya kita kenakan harus diletakkan di dalam rak dimana sandal rumah semula diletakkan. Sepatu atau sandal dari luar tidak boleh diletakkan di lantai karena lantai dianggap sebagai tempat yang kotor.
Budaya Melepas Sandal di Jepang
zoom-in-whitePerbesar
Sumber Gambar : CustomMade.com
ADVERTISEMENT