Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.95.1
Konten dari Pengguna
Pendampingan Mahasiswa Prodi Keperawatan di Lapas Ambarawa
30 Agustus 2022 12:32 WIB
Tulisan dari Lapas Ambarawa tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
LAPAS AMBARAWA-29/08 Senin, Lapas Ambarawa menerima 4 Mahasiswa Prodi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta dalam rangka praktek penelitian tentang peningkatan resiliensi narapidana dengan terapi kelompok pendukung. Keempat Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta dilakukan pendampingan oleh Tenang Kesehatan Lapas Ambarawa dalam rangka penelitian dengan tujuan mengidentifikasi peningkatan resiliensi narapidana di lapas ambarawa dan pemberian terapi kelompok pendukung dengan sasaran 30 Warga Binaan Pemasyarakatan. Kegiatan yang dilakukan adalah WBP untuk mengisi kuesioner resiliensi narapidana, wawancara dan anamnese dengan penanggungjawab kesehatan dan pembinaan narapidana yang nanti hasilnya akan dilakukan rekapitulasi seorang kuesioner dan terapi pendamping dan kelompok pendukung. Kalapas Ambarawa Agus Heryanto menyampaikan kegiatan ini sangat berguna sekali dalam pembinaan narapidana khususnya dalam perawatan kesehatan WBP untuk mengetahui sejauh mana peningkatan resiliensi narapidana di Lapas Ambarawa jelasnya. Selain itu Kalapas Ambarawa juga menyampaikan bahwa kegiatan dari Universitas sudah berjalan lama dan dari berbagai Universitas yang ada di Jawa Tengah dan berharap dapat saling bertukar Ilmu maupun peningkatan peka kesehatan WBP yang ada di Lapas Ambarawa paparnya. (Rek-dok. Humas LASAMBAWA)