Konten dari Pengguna

Ikuti Pembukaan HDKD ke-78, Lapas Bengkulu Siap Wujudkan Indonesia Emas

Lensa Pas
Profile ini dikelola Oleh Humas Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bengkulu -Wiratomo Prakoso
7 Juli 2023 18:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lensa Pas tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ade Kusmanto berserta Jajaran Struktural Lapas Bengkulu Ikuti Hari Lahir Kemenkumham secara Zoom. Foto : Humas Lapas Bengkulu
zoom-in-whitePerbesar
Ade Kusmanto berserta Jajaran Struktural Lapas Bengkulu Ikuti Hari Lahir Kemenkumham secara Zoom. Foto : Humas Lapas Bengkulu
ADVERTISEMENT
Bengkulu - Bertempat di halaman Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bengkulu, pagi ini jajaran ASN Lapas Bengkulu yang di pimpin oleh kalapas Bengkulu Ade kusmanto mengikuti Pembukaan Rangkaian kegiatan Hari Lahir Kemenkumham / HDKD Ke-78 dan Doa Kemenkumham Untuk Negeri Tahun 2023 bersama Wakil Menteri Hukum & HAM secara serentak & Virtual seluruh Indonesia.
ADVERTISEMENT
Tema yang diangkat pada peringatan HDKD ke-78 Tahun 2023 adalah "Kemenkumham Semakin Berkualitas Untuk Indonesia Maju". Seperti yang telah digelar setiap tahunnya, Kemenkumham akan menyelenggarakan acara-acara seperti kegiatan upacara, bakti sosial dan pelayanan publik, olahraga dan seni hingga puncak peringatan HDKD pada 21 Agustus 2023 mendatang.
Kegiatan pembukaan yang di buka langsung oleh wakil menteri hukum dan HAM RI Eddy Hiariej di ikuti oleh seluruh insan pengayoman seluruh Indonesia.
Dalam sambutannya, Wamen menyampaikan kementerian ini lahir bersama Indonesia kami berharap rangakaian hdkd yang di gelar sampai dengan 21 Agustus ini semakin mempererat persatuan dan kesatuan dalam bingkai NKRI, Ayo segera lakukan pembangunan dalam bingkai Indonesia emas ujar Wamen.
"Tema yang diambil pada peringatan ini menjadi pemacu semangat pengabdian terbaik dalam menjaga keberagaman, persatuan kesatuan bangsa Indonesia serta mendukung seluruh kebijakan pemerintah untuk mewujudkan Indonesia maju menuju visi Indonesia Emas 2045," ungkapnya.
ADVERTISEMENT
Di akhir kegiatan bersama pimpinan tinggi Wamen melakukan pembukaan secara simbolis dan di iringi tepuk tangan para hadirin dan peserta zoom seluruh Indonesia.