Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
5 Penumbuh Rambut Bayi yang Bagus dan Berkualitas
4 Maret 2024 17:00 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Mama Rempong tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Produk penumbuh rambut bayi umumnya mengandung bahan alami yang dapat mempercepat pertumbuhan rambut. Produk tersebut terbuat dari minyak esensial seperti minyak kelapa, minyak almond, dan minyak jojoba.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman Healthline, minyak kelapa mengandung asam lemak rantai sedang yang dapat merangsang pertumbuhan rambut. Sementara minyak almond kaya akan vitamin E, magnesium, dan zat besi yang bagus untuk pertumbuhan rambut yang sehat.
Kemudian, minyak jojoba juga mengandung enzim proteolitik yang dapat membantu membersihkan folikel rambut dan merangsang pertumbuhan rambut baru. Apabila tersedia dalam jumlah yang ideal, manfaat yang dirasakan bisa semakin besar.
Kini, banyak brand yang mengeluarkan produk penumbuh rambut bayi dalam bentuk hair lotion, hair oil, sampo, dan lain-lain. Simak rekomendasinya dalam artikel berikut ini.
Rekomendasi Penumbuh Rambut Bayi
Tiap produk penumbuh rambut bayi pasti menawarkan khasiat dan keunggulan yang berbeda-beda. Namun umumnya, produk tersebut mengandung bahan-bahan alami yang tidak membahayakan kulit bayi.
ADVERTISEMENT
Selain menumbuhkan, produk tersebut juga dapat menebalkan sekaligus membuat rambut tampak bersinar. Berikut rekomendasi produknya yang bisa Anda simak:
1. AzetaBio Hair Lotion
Produk ini memiliki tekstur yang lembut untuk rambut bayi. Dengan ekstrak Aloe Vera, produk ini dapat menghidrasi kulit kepala sekaligus membantu mengatasi kerak yang muncul.
Konsistensinya cukup ringan dan tidak lengket, sehingga membuat produk ini nyaman digunakan. Produk ini bisa dicari di banyak tempat, mulai dari toko offline hingga online.
2. Beauty Barn Kids Hair Lotion
Produk dari Beauty Barn ini menghadirkan solusi baru untuk menumbuhkan rambut bayi. Dengan pemakaian rutin, rambut bayi akan lebih tebal, indah, dan berkilau.
Kandungan kukui nut yang mendominasi membuat produk ini ampuh untuk melembapkan dan menebalkan rambut dengan sempurna. Jika mama menginginkan yang terbaik untuk rambut si kecil, Beauty Barn Kids Hair Lotion patut dicoba.
ADVERTISEMENT
3. Huki Baby Hair Lotion
Huki telah lama konsisten menghadirkan produk bayi yang berkualitas. Kini, Huki mengeluarkan produk hair lotion yang diperkaya akan kandungan olive oil.
Kandungan tersebut dapat memberikan kelembapan optimal pada rambut si kecil. Huki Baby Hair Lotion juga dapat emberikan keharuman segar yang tahan lama. Ini bisa menjadi pilihan yang tepat untuk perawatan rambut bayi mama.
4. Cussons Baby Hair Lotion
Brand Cussons mengeluarkan produk perawatan khusus untuk rambut dan kulit kepala bayi. Dengan berbagai varian yang tersedia, produk ini mampu menjaga kelembutan, kelembapan, serta kesegaran rambut si kecil.
Formulanya yang lembut membuat produk ini tepat untuk perawatan harian si kecil. Cussons baby hair lotion telah teruji secara dermatologis, sehingga mampu memberikan keamanan dan kenyamanan bagi bayi.
ADVERTISEMENT
5. Zwitsal Baby Hair Lotion
Zwitsal juga dikenal unggul sebagai produk perawatan bayi. Hair lotion keluaran Zwitsal mengandung ekstrak Almond Oil yang dapat memberikan nutrisi dan perlindungan pada kulit kepala serta rambut bayi.
Dengan kandungan Vitamin E, produk ini menjaga kesehatan rambut dan kulit kepala. Zwitsal Baby Hair Lotion dibuat dengan formula Hypoallergenic Tested, sehingga aman digunakan bahkan untuk kulit sensitif dan bayi baru lahir.
(MSD)