71 Nama Bayi Perempuan Tionghoa dan Artinya

Konten dari Pengguna
12 November 2021 14:00 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Mama Rempong tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya (Sumber: Freepik)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya (Sumber: Freepik)
ADVERTISEMENT
Apabila Mama-Mama sedang mencari nama yang bernuansa China, bisa nih menyimak beberapa nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya ini. Nama-nama berikut juga cocok untuk orang tua keturunan Tionghoa yang kini sedang menanti kelahiran putrinya.
ADVERTISEMENT
Memilihkan nama bayi memang sangat penting ya. Bahkan beberapa orang tua memerlukan waktu yang lebih lama sampai menemukan nama yang tepat buat anaknya.
Memang, sebuah nama itu akan sangat melekat bagi kehidupan seseorang. Tak hanya sebagai identitas, nama juga merupakan doa dan harapan dari orang tua untuk buah hatinya.
Kalau Mama perhatikan ya, nama bayi perempuan dari bahasa Tionghoa ini pelafalannya cukup diucapkan. Selain nama-namanya unik juga memiliki arti yang baik.
Nah berikut adalah beberapa nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya yang bisa kamu berikan pada calon buah hatimu. Apa sajakah? Simak daftar lengkapnya di sini ya!

Nama Bayi Perempuan Tionghoa dan Artinya

Ilustrasi nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya (Sumber: Freepik)
1. Ah Lam: Seperti anggrek.
2. Ah Cy: Anak dengan sifat yang menyenangkan.
ADVERTISEMENT
3. Ai: Yang membawa kedamaian, cinta, dan kasih sayang.
4. An Na: Tetap damai, tenang, dan anggun.
5. Ahn: Kedamaian.
6. An: Anak yang membawa kedamaian dan keselamatan.
7. Anming: Wanita yang hadir dengan kemurnian.
8. Bai: Sebuah doa untuk kemurnian dan kejujuran.
9. Ban: Sebuah buku yang bertumpuk.
10. Bang: Telah lulus dari ujian hidup.
11. Bao: Kehadiran anak bagaikan harta yang berharga.
12. Bao Yu: Permata yang berharga.
13. Bei: Memiliki banyak perencanaan dan strategi.
14. Bio: Anak yang tertib dan bisa menjadi sebuah contoh yang baik.
15. Bihai: Bagaikan permata.
16. Ci: Memiliki semangat yang tinggi.
17. Ceng: Bernilai tinggi.
18. Chan: Sebuah jalan menuju kebenaran.
19. Chang: Memiliki kepribadian serta kualitas yang baik.
ADVERTISEMENT
20. Chao: Diberkahi dengan kekayaan dan kesehatan.
21. Ching Lan: Bagaikan sebuah anggrek yang cantik.
22. Chun: Sungai yang indah.
23. Dai: Diambil dari nama Gunung di sebuah provinsi di Cina.
24. Dao: Anak yang jujur.
25. Dao Ming: Yang akan memberikan kebenaran.
26. Dewei: Anak yang berkepribadian baik dan bagus.
27. Die: Seperti kupu-kupu.
28. Fan: Lagu pujian dari surga.
29. Fang: Anak yang harum dan wangi.
30. Feng: Bertanggung jawab akan tugas.
31. Fengguang: Semangat yang berkobar.
32. Gaizan: Anak yang memiliki wawasan luas.
33. Gaoqi: Berintegritas tinggi.
34. Genji: Emas.
35. Guan: Memiliki sifat dan pengertian yang baik.
Ilustrasi nama bayi perempuan Tionghoa dan artinya (Sumber: Freepik)
36. Guan Yin: Tuhan Maha Pengasih.
37. Guung: Memiliki pengetahuan yang luas.
ADVERTISEMENT
38. Gui: Mahal dan bernilai tinggi.
39. Guo: Negeri yang damai.
40. Haiyun: Berbudi tinggi.
41. Hao: Tempat seperti surga.
42. Hou: Terpelajar dan pintar.
43. Jia: Orang yang sangat luar biasa.
44. Jian: Singkat dan mudah dimengerti.
45. Jiang Li: Surga yang indah.
46. Lan: Seperti anggrek.
47. Lin Hua: Mutiara yang indah.
48. Liang: Pintar dan terpelajar.
49. Mei: Bersyukur untuk sebuah keberkahan.
50. Mei Hua: Bunga yang cantik.
51. Mei Lin: Bunga teratai.
52. Ning: Kedamaian yang berharga.
53. Nuwa: Persembahan dari Tuhan.
54. Pei: Selalu mencari jalan kebenaran.
55. Qin: Anak yang sederhana dan berbakat.
56. Quan: Musim semi yang menyenangkan.
57. Ri: Memiliki sebuah keinginan.
ADVERTISEMENT
58. Run Yi: Halus dan menyenangkan.
59. Sheng: Anak yang pandai dan pemikir.
60. Song: Sebuah doa dan harapan.
61. Tao: Buah peach.
62. Tian: Perhiasan yang berharga.
63. Wen: Klasik dan indah.
64. Wei: Diberkahi kesehatan yang baik.
65. Xia He: Teratai di musim panas.
66. Xiu Mei: Buah plum yang manis.
67. Xuan: Melodi yang indah.
68. Yao Niang: Cantik dan berharga.
69. Yen: Hasrat kerinduan.
70. Zhen Juan: Berharga dan cantik.
71. Zhong Ni: Anak perempuan yang sehat.
Itulah beberapa nama bayi perempuan Tionghoa beserta artinya. Kamu juga bisa mengombinasikan beberapa nama tersebut agar mendapatkan nama yang lebih baik.
(AN)