Konten Media Partner

Prakiraan Cuaca Minggu 5 Januari 2025 di Sulut, Kabut dan Hujan Ringan

5 Januari 2025 8:09 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi hujan.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi hujan.
ADVERTISEMENT
MANADO - Kabut dan hujan ringan akan terjadi di wilayah Sulawesi Utara (Sulut) pada Minggu 5 Januari 2025. Dari 15 Kabupaten dan Kota di Sulut, ada 10 daerah yang diprediksi turun hujan dengan intensitas ringan. Lima daerah lainnya akan berkabut.
ADVERTISEMENT
Prakiraan cuaca ini sesuai dengan rilis dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui halaman resminya bmkg.go.id.
Khusus untuk Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), ada dua prediksi dari BMKG terkait cuaca di daerah yang dikenal dengan wisata Batu Buaya dan Tanjung Silar Jiko.
Kabupaten Boltim diprediksi akan terjadi udara yang kabur atau berkabut, tapi juga akan mengalami hujan dengan intensitas ringan.
Berikut prakiraan cuaca di 15 Kabupaten dan Kota di Sulut pada Minggu 5 Januari 2025:
ADVERTISEMENT