Bisa Jadi Referensi, Ini 15 Kampus Terbaik Indonesia Versi AD Scientific Index

26 Januari 2022 15:03 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kuliah lagi? Why not banget! Foto: Istimewa
zoom-in-whitePerbesar
Kuliah lagi? Why not banget! Foto: Istimewa
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan Seleksi Bersama Masuk PTN (SBMPTN) 2022 sudah resmi dibuka sejak Selasa, 4 Januari 2022. Nah, untuk menambah referensi kamu memilih perguruan tinggi, AD Scientific Index telah merilis daftar kampus terbaik di Indonesia tahun 2022.
ADVERTISEMENT
Melansir dari laman adscientificindex, ada lima ribu kampus yang masuk di dalamnya. Adapun, AD Scientific Index melakukan penilaian berdasarkan tiga indikator, yakni indeks i10, h-indeks, dan skor kutipan di Google Scholar.
Indeks Ilmiah AD Indeks Ilmiah AD adalah sistem peringkat dan analisis berdasarkan kinerja ilmiah dan nilai tambah produktivitas ilmiah ilmuwan individu. Indeks baru ini telah dikembangkan oleh Prof. Dr. Murat ALPER (MD) dan Associate Prof. Dr. Cihan DÖĞER (MD) dengan menggunakan nilai total dan 5 tahun terakhir dari ketiga indikator.
Berikut daftar top 15 kampus terbaik di Indonesia tahun 2022 versi AD Scientific Index.

Universitas Gadjah Mada

Gedung Pusat UGM. Foto: ugm.ac.id

Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

Kampus UIN Jakarta. Foto: UIN Jakarta

Universitas Indonesia

Ilustrasi Universitas Indonesia. Foto: Shutter Stock

Universitas Padjajaran Bandung

Kampus FISIP Unpad, Jatinangor. Foto: UNPAD

Institut Teknologi Bandung

Ilustrasi ITB. Foto: Dok. ITB

Universitas Diponegoro

Ilustrasi Universitas Diponegoro. Foto: Facebook/@Universitas Diponegoro

Universitas Mercu Buana

Universitas Mercu Buana. Foto: Universitas Mercu Buana

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Foto: ukwms.ac.id

IPB University

Ilustrasi kampus Intitut Pertanian Bogor. Foto: Instagram / @ipbofficial

Universitas Brawijaya

Civitas akademik beraktivitas di gedung kuliah II Universitas Brawijaya di Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (12/1/2022). Foto: Prasetia Fauzani/ANTARA FOTO

Universitas Sebelas Maret UNS Surakarta

Universitas Sebelas Maret Foto: Dok. Facebook UNS

Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Foto: UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Universitas Trisakti

Gedung Universitas Trisakti. Foto: Instagram/@trisaktiuniversity

Universitas Syiah Kuala

Universitas Syiah Kuala. Foto: unsyiah.ac.id

Universitas Pamulang

Universitas Pamulang. Foto: Instagram/@universitas_pamulang