Ini 45 Istilah Gaul Anak Jaksel untuk Nambah Kosakata Bahasa Inggrismu

11 September 2022 10:20 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi suami istri ngobrol. Foto: 1112000/Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi suami istri ngobrol. Foto: 1112000/Shutterstock
ADVERTISEMENT
Anak gaul Jaksel atau lebih tepatnya anak gaul Jakarta Selatan, memang memiliki daya tarik dan kulturnya sendiri. Bahasa Jaksel belakangan ini muncul sebagai fenomena sosial yang biasa digunakan saat mengobrol bersama teman-teman.
ADVERTISEMENT
Beberapa orang mengatakan anak gaul Jaksel punya gaya, kebiasaan, sampai bahasanya sendiri. Adapun ciri khas dari anak jaksel yaitu mereka sering menyelipkan beberapa kata-kata Bahasa Inggris dalam kalimat.
Nah, untuk itu buat kamu yang belum tahu, berikut bahasa gaul anak Jaksel untuk menambah kosakata bahasa Inggrismu. Yuk, simak selengkapnya di bawah ini.
Sisipan bahasa gaul Jaksel biasanya menggabungkan kalimat agar terlihat keren.
ADVERTISEMENT
Selain itu ada juga bahasa gaul Jaksel yang biasa digunakan di dunia kerja. Biasanya bahasa ini dipakai mbak-mbak atau mas-mas pekerja kantoran area SCBD, nih.
ADVERTISEMENT
Nah, ini istilah-istilah Jaksel dalam hubungan keluarga, teman, atau pasangan biar enggak terlalu kaku.
ADVERTISEMENT
Kalau ini istilah bahasa gaul Jaksel yang yang berkaitan dengan masalah kepribadian seseorang.
Istilah berikutnya yang sering muncul di sosial media. Pastinya kamu enggak asing lagi sama istilah-istilah berikut:
ADVERTISEMENT
Nah, itulah beberapa istilah bahasa gaul anak Jaksel yang akan menambah kosa kata Bahasa Inggris-mu.
Laporan Mutiaran Oktaviana