Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Peningkatan Perekonomian Peternak Telur Puyuh Rumahan Melalui Media Sosial
29 Oktober 2024 21:41 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari norarifah tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Menurunnya daya beli Masyarakat Desa menjadi Alasan utama peternak merugi. Maka Dalam Upaya Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Mahasiswa Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan berinisiatif melakukan pengkajian terhadap para pelaku usaha yang berada di desa Kintapura Kecamatan Kintap Kabupaten Tanah Laut Provinsi Kalimantan Selatan, terutama peternak burung puyuh.
ADVERTISEMENT
saat melakukan pengkajian terhadap peternak didapati hasil wawancara "peternak merasa kesulitan dalam melakukan pemasaran telur puyuh dengan hanya mengandalkan warung sekitar rumah", hal ini menimbulkan inisiatif bagi mahasiswa ITB Ahmad Dahlan dengan menggunakan Media Sosial dalam Melakukan Pemasaran.
Dalam Hal ini Mahasiswa ITB Ahmad Dahlan Membantu peternak dalam membuat akun media sosial dan melakukan edukasi kepada peternak dalam pemakaian perangkat android mereka, juga ikut serta mendampingi mereka melakukan pemasaran dimedia sosial. selain itu mahasiswa ITB Ahmad Dahlan memberikan Opsi pesan antar bagi pelanggan yang ingin membeli telur puyuh kepada peternak rumahan.
hal ini menjadi nilai positif bagi pedagang dan pembeli, pedagang di untungkan dengan telur puyuhnya yang laku sedangkan pembeli di untungkan dengan menunggu saja dirumah dirumah tanpa harus kepasar atau kerumah peternak.
ADVERTISEMENT
Kesimpulan dari hasil pengkajian tersebut, bahwa peternak harus memanfaatkan sumber daya yang ada, juga perkembangan ilmu pengetahuan yang ada untuk bersaing dengan perkembangan zaman sehingga dapat melakukan terobosan agar pelaku usaha dapat bertahan.
sehingga apa yang dilakukan oleh Mahasiswa ITB Ahmad Dahlan saat ini menimbulkan kesan yang baikterhadap para pelaku usaha mikro dan dapat bermanfaat bagi para peternak kedepannya.