Wisata menarik! Ada kebun kurma terbesar se-Indonesia lho!!

Nur Imawan
Pasti bisa!!!!
Konten dari Pengguna
20 Mei 2017 15:57 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Nur Imawan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur ini memiliki salah satu objek wisata terunik dimana jajaran bibit2 pohon kurma ditanam di tanah seluas 2ha ini. tempat wisata yang terletak di Sukorejo ini menawarkan kebun kurma yang langka di indonesia. Wisata ini termasuk kebun kurma terbesar di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Barusan ini saya dan keluarga saya berkesempatan untuk mengunjunginya. Tempatnya sih gak susah dicari dengan waze maupun google maps. Tempat wisata ini tergolong masih baru karena baru diresmikan bulan Januari tahun ini. Untuk kondisi pohon kurmanya memang belum begitu banyak yg tumbuh buahnya, kebanyakan masih berupa bibit kurma dengan berbagai jenis kurma. Tempat wisata imi masih sepi. Tiket masuknya sangat terjangkau looo cuman 5.000 rupiahhh per orang. Murah kan, kt jadi tau bibit buah kurma itu gimana, dan ada 1 pohon yg sudah berbuah tp kurmanya msh belum bisa dipanen haha.
Untuk akses kesana bisa menggunakan kendaraan pribadi maupun sepeda motor, tapi jalannya masih belum beraspal karena masih dilakukan pembangunan berkala untuk menambah daya minat pengunjung dan membuat perkembangan objek wisata kebun kurma ini.
ADVERTISEMENT