Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
Barapan kebo Budaya Tau Samawa
31 Oktober 2017 8:27 WIB
Diperbarui 14 Maret 2019 21:14 WIB
Tulisan dari Papudaengoyang tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Saat diadakannya barapan kebo masyarakat Sumbawa dan sekitarnya akan berbondong-bondong menyaksikan jalannya perlombaan Serunya pertandingan menjadi tontonan yang sangat menarik
ADVERTISEMENT
Apalagi area persawahan yang berlumpur kadang membuat wajah para joki menjadi hitam terkena lumpur dan ini sangat ditunggu oleh para penggemar barapan kebo karena mengundang gelak tawa
Tugas joki di area barapan kebo tidak hanya mengendarai kerbau
Kecepatan dan cara menyeimbangkan tubuh dalam mengendarai kerbau untuk mengenai saka juga hal yang tak mudah dilakukan. Saka yang merupakan tongkat kayu ditancapkan di salah satu sudut sawah menjadi tonggak para joki untuk bisa menjatuhkan atau mengenai saka dalam waktu sesingkat-singkatnya
Barapan kebo merupakan salah satu tradisi masyarakat Sumbawa yang menjadi kekayaan khasanah tradisi nusantara