Arti Datang Bulan Berdasarkan Tanggal Menurut Primbon

Pengertian dan Istilah
Artikel yang menjelaskan pengertian dari sebuah istilah.
Konten dari Pengguna
21 September 2023 10:51 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Pengertian dan Istilah tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Arti Datang Bulan. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Arti Datang Bulan. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Arti datang bulan atau menstruasi menurut primbon bisa dilihat berdasarkan hari, tanggal, hingga jam dan waktu.
ADVERTISEMENT
Primbon sendiri adalah kitab warisan leluhur Jawa yang fokus pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta. Yuk, simak penjelasan selengkapnya mengenai arti datang bulan menurut primbon di bawah ini.

Mengenal Datang Bulan

Mengenal Datang Bulan. Foto: Pexels
Sebelum mengetahui arti datang bulan menurut primbon, pahami terlebih dahulu mengenai datang bulan (menstruasi) dari sisi medis.
Menstruasi adalah pendarahan vagina normal yang terjadi sebagai bagian dari siklus bulanan wanita. Setiap bulan, tubuh wanita bersiap untuk kehamilan. Persiapan ini ditandai dengan penebalan pada dinding rahim (endometrium) yang berisi pembuluh darah.
Jika tidak terjadi kehamilan, endometrium akan luruh dan keluar bersama darah melalui vagina. Darah inilah yang disebut darah menstruasi.
Menstruasi biasanya berlangsung antara 3 hingga 5 hari. Sementara siklus menstruasi rata-rata berlangsung selama 28 hari. Jadi, setiap 28 hari, normalnya perempuan akan mengalami menstruasi.
ADVERTISEMENT
Namun, siklus yang berlangsung selama 21 hari atau 35 hari juga dapat dianggap normal.
Saat perempuan datang bulan, mereka mungkin juga mengalami hal-hal berikut ini:

Arti Datang Bulan Berdasarkan Tanggal

Arti Datang Bulan Berdasarkan Tanggal. Foto: Pexels
Beberapa orang percaya bahwa tanggal datang bulan mereka mengandung makna. Jika kamu salah satu di antaranya, simak arti datang bulan berdasarkan tanggal menurut primbon berikut ini.
ADVERTISEMENT
(DEL)