Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.101.0
Konten dari Pengguna
4 Gaya Rambut Pria Korea yang Disukai Wanita dan Membuatnya Terpikat
15 April 2025 20:15 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Perawatan Pria tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Banyak wanita yang terpikat dengan para pria dari Korea Selatan. Hal ini membuat para pria di Indonesia mencoba berbagai gaya rambut pria Korea yang disukai wanita sebelum mendekatinya.
ADVERTISEMENT
Gaya-gaya rambut ini bisa dipilih bila ingin melakukan hal yang sama. Terlebih lagi bila wanita yang diinginkan juga mengidolakan para pria dari Negeri Ginseng tersebut.
Gaya Rambut Pria Korea yang Disukai Wanita, Apa Saja?
Menurut buku Fakta Menakjubkan tentang Tubuh Manusia, Indah Retno Wardhani dan Navita Kristi Astuti (2013: 81), rambut ialah organ dengan bentuk helaian seperti benang yang terus tumbuh setiap hari.
Bagi para pria, gaya rambut bisa menjadi alat untuk mendekati sang pujaan hati. Itulah mengapa para pria kerap berusaha membuat gaya rambutnya terlihat menarik. Bahkan, beberapa gaya rambut pria Korea yang disukai wanita pun sering dipilih. Inilah di antaranya bila tertarik untuk melakukan hal yang sama.
1. Two Block dengan Poni Depan
Gaya rambut ini bisa membuat para pria terlihat imut sehingga membuat wanita menjadi gemas. Menariknya, gaya rambut ini cocok untuk diterapkan pada semua struktur muka. Jadi, para pria tak perlu khawatir saat memilihnya.
ADVERTISEMENT
2. Low Maintanance
Gaya rambut ini bisa dipilih oleh para pria yang ingin memikat hati wanita pencinta Korea namun tak ingin repot saat merawatnya. Dengan gay aini, rambut pria akan dipotong sangat pendek dan menyisakan sedikit poni di bagian depan.
3. Bob Hair with Layer
Bila ingin rambut sedikit gondrong, maka gaya rambut ini layak untuk dipertimbangkan. Sesuai namanya, gaya ini sekilas terlihat seperti bob. Namun, ada lapisan-lapisan yang membuat penampilan para pria menjadi lebih menarik.
4. Curtain Hair
Para pria yang ingin penampilannya terlihat profesional bisa memilih gaya rambut ini. Uniknya, gaya rambut ini tetap membuat para pria terlihat lebih tampan. Gaya rambut ini juga cocok untuk semua bentuk muka sehingga para pria tak perlu cemas akan hasilnya.
ADVERTISEMENT
Demikian empat gaya rambut pria Korea yang disukai wanita. Bila tertarik dengannya, para pria bisa memilih gaya rambut yang paling disukai. (LOV)