news-card-video
16 Ramadhan 1446 HMinggu, 16 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

5 Rekomendasi Baju Couple Lebaran 2025 yang Modis dan Nyaman Digunakan

Perawatan Pria
Membahas artikel tentang perawatan diri pria
15 Maret 2025 18:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Perawatan Pria tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Rekomendasi Baju Couple Lebaran 2025. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Ibrahim
zoom-in-whitePerbesar
Rekomendasi Baju Couple Lebaran 2025. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Ibrahim
ADVERTISEMENT
Ada beberapa rekomendasi baju couple Lebaran 2025 yang modis dan nyaman digunakan. Menyambut Hari Raya Idulfitri 2025, banyak pasangan mencari baju couple.
ADVERTISEMENT
Masyarakat tidak hanya modis tetapi juga nyaman dikenakan. Baju couple Lebaran adalah pakaian yang dirancang khusus untuk pasangan agar tampil serasi dan kompak saat merayakan Hari Raya Idulfitri.

Rekomendasi Baju Couple Lebaran 2025 yang Modis

Rekomendasi Baju Couple Lebaran 2025. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Hasan
Dikutip dari buku Meredam Kekecawaan Rakyat, Aula (2022), memakai baju baru saat Lebaran seolah jadi hal yang wajib dilakukan. Tradisi memakai baju baru ketika Lebaran punya esensi bahwa umat Islam, termasuk baju couple.
Biasanya, baju couple ini memiliki kesamaan dalam warna, motif, atau desain, mencerminkan keharmonisan dan kebersamaan pasangan. Pemilihan bahan yang nyaman seperti katun, satin, atau linen sangat dianjurkan.
Berikut ini beberapa rekomendasi baju couple Lebaran 2025 yang modis dan nyaman digunakan.

1. Kaftan dan Baju Koko Modern

Kaftan tetap menjadi pilihan populer bagi wanita karena desainnya yang elegan dan nyaman. Dipadukan dengan baju koko modern untuk pria, pasangan dapat tampil serasi.
ADVERTISEMENT

2. Gamis dan Kemeja Batik

Batik selalu menjadi pilihan tepat untuk momen spesial. Wanita dapat memilih gamis batik dengan motif klasik atau modern, sementara pria dapat mengenakan kemeja batik dengan motif senada. Paduan ini memberikan kesan tradisional dan stylish.

3. Setelan Warna Pastel

Warna pastel seperti mint, lavender, atau peach memberikan kesan lembut dan menenangkan. Pasangan dapat memilih setelan dengan warna-warna ini untuk tampilan yang harmonis dan elegan.

4. Baju Muslim dengan Detail Bordir

Detail bordir menambahkan sentuhan mewah pada busana muslim. Wanita dapat memilih dress atau tunik dengan bordir di bagian lengan atau dada, sementara pria dapat mengenakan baju koko dengan aksen bordir yang serasi.

5. Padu Padan Motif dan Polos

Untuk tampilan yang unik, coba padukan atasan bermotif untuk wanita dengan bawahan polos, dan sebaliknya untuk pria. Misalnya, wanita mengenakan tunik bermotif dan celana polos dan pria mengenakan kemeja polos dan celana bermotif senada.
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa rekomendasi baju couple Lebaran 2025 yang modis dan nyaman digunakan. Dengan mengenakan baju couple, pasangan dapat mengekspresikan kekompakan dan memperkuat ikatan emosional saat merayakan momen spesial bersama. (Gin)