Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.101.0
Konten dari Pengguna
Panduan Cara Menggunakan Facial Wash yang Benar agar Kulit Menjadi Sehat
25 Februari 2025 21:09 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Perawatan Pria tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Membersihkan wajah setelah beraktivitas tentunya wajib dilakukan agar kulit wajah tidak terlihat kusam. Jangan lupa menggunakan sabun khusus untuk wajah. Selain itu, juga harus mengetahui cara menggunakan facial wash yang benar.
ADVERTISEMENT
Penggunaan sabun khusus muka yang benar akan membuat kotoran yang menempel pada kulit wajah terangkat dengan sempurna. Hal tersebut tentunya bisa meningkatkan kesehatan kulit wajah dan membuat wajah menjadi terlihat cerah.
Cara Menggunakan Facial Wash yang Benar Agar Kulit Wajah Lebih Cerah
Dikutip dari buku Tip dan Trik 02 karya i&d Creative, (2013) sabun cuci muka atau facial wash merupakan sabun khusus yang sangat penting untuk mengusir atau mengangkat kotoran yang menempel tanpa membuat wajah menjadi iritasi.
Penggunaan facial wash yang sesuai dengan karakteristik kulit bisa membantu untuk mengurangi produksi minyak yang berlebihan, mengangkat sel kulit mati, dan tentunya mencerahkan wajah.
Kandungan yang ada di dalam sabun khusus cuci muka juga bisa membantu mengatasi masalah seperti jerawat, sel kulit mati, dan lain sebagainya. Penggunaan facial wash akan semakin maksimal ketika caranya tepat.
ADVERTISEMENT
Berikut ini adalah cara menggunakan facial wash yang benar agar kulit dapat terlihat cerah dan sehat.
ADVERTISEMENT
Panduan cara menggunakan facial wash yang benar di bisa menjadi pengetahuan agar tidak salah lagi dalam menggunakan sabun khusus wajah. (WWN)