Kevin Tsujihara Resmi Mundur Sebagai CEO Dari Warner Bros

Konten Media Partner
19 Maret 2019 11:25 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kevin Tsujihara (Sumber: joblo)
zoom-in-whitePerbesar
Kevin Tsujihara (Sumber: joblo)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Play Stop Rewatch, Jakarta - Seperti yang kita tahu bahwa sebelumnya Kevin Tsujihara sempat meminta maaf atas pesan singkatnya yang menimbulkan skandal antara dirinya dengan Charlotte Kirk bocor ke publik.
ADVERTISEMENT
Menurut laporan dari THR, Charlotte dikenalkan kepada Tsujihara oleh James Packer dan Brett Ratner, pebisnis asal Australia, yang juga pernah melakukan pelecehan seksual. Selama 3 tahun, hubungan mereka berdua menjadi intim. Nampaknya, Kevin Tsujihara memaksa Charlotte menjalani hubungan seksual dengan iming-iming ia akan mendapatkan peran lebih banyak pada film yang dibuat Warner Bros.
Kevin menyangkal pelanggaran seksual yang dituduh kepadanya hingga pesan singkatnya bocor ke publik. Maka dari itu, per hari Selasa (18/3) waktu setempat, Kevin Tsujihara resmi meninggalkan memo yang manyatakan ia mundur sebagai CEO Warner Bros. Berikut secara lengkap memo yang ditulis oleh Kevin Tsujihara:
ADVERTISEMENT
Penulis: Andri | THR