Konten dari Pengguna

10 Contoh Administrasi Niaga dan Penjelasannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
25 Desember 2023 10:58 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh administrasi niaga. Sumber: unsplash.com/KellySikkema.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh administrasi niaga. Sumber: unsplash.com/KellySikkema.
ADVERTISEMENT
Contoh administrasi niaga bermanfaat untuk memahami sebagian materi ilmu administrasi. Ilmu administrasi sering diidentikkan dengan mencatat. Sedangkan administrasi niaga diidentikkan dengan mencatat hasil transaksi jual beli.
ADVERTISEMENT
Administrasi niaga tidak hanya itu. Banyak kegiatan niaga atau bisnis yang mengharuskan keterlibatan administrasi. Pengetahuan tentang materi ini tidak hanya berguna untuk ujian sekolah tapi juga bagi yang memiliki usaha.

Contoh Administrasi Niaga

Ilustrasi contoh administrasi niaga. Sumber: unsplash.com/EugeneChystiakov.
Dikutip dari Pengantar Ilmu Administrasi, Alemina Henuk-Kacaribu (2020:66), administrasi niaga adalah kegiatan yang dilakukan swasta di bidang niaga untuk mencari keuntungan pribadi atau golongan. Administrasi niaga merupakan bagian dari administrasi swasta.
Administrasi niaga disebut juga administrasi bisnis atau business administration. Berikut adalah contoh administrasi niaga beserta penjelasannya.
ADVERTISEMENT
Itulah contoh administrasi niaga dan penjelasannya untuk menambah pengetahuan tentang administrasi bisnis. Administrasi adalah pekerjaan besar yang membutuhkan kerja sama dengan semua pihak dalam perusahaan tersebut. (lus)