10 Sifat Cat Minyak dalam Karya Seni Rupa

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
Konten dari Pengguna
26 Januari 2024 14:31 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sifat cat minyak. Sumber: pexels.com/LeelooTheFirst.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sifat cat minyak. Sumber: pexels.com/LeelooTheFirst.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sifat cat minyak bagi sebagian orang sulit diaplikasikan ke media lukisan. Saat ini pewarna untuk melukis itu bermacam-macam, ada cat air, krayon, pensil, dan sebagainya. Banyak pewarna yang bisa digunakan tanpa mencampur dengan bahan lain.
ADVERTISEMENT
Cat minyak merupakan pilihan utama sebagian besar pelukis terkenal. Cat minyak tetap menjadi favorit dalam seni lukis karena beberapa alasan. Jika ingin menggunakan cat minyak dengan baik maka harus sering berlatih.

Sifat Cat Minyak

Ilustrasi sifat cat minyak. Sumber: pexels.com/ValeriiaMiller.
Banyak orang yang enggan menggunakan cat minyak lantaran sulit dihapus jika terkena tangan atau baju. Pengaplikasian cat ini juga membutuhkan kesabaran karena tidak langsung kering setelah kegiatan melukis selesai.
Namun para seniman justru banyak yang memilih cat minyak karena alasan tertentu. Jadi, menarik untuk mengetahui apa saja sifat cat ini. Berikut adalah sifat cat minyak dalam karya seni rupa, yang dikutip dari Pendidikan Seni: Seni Rupa untuk SMP Kelas 1, Dedi Nurhadiat (2004:9).
ADVERTISEMENT
Itulah sifat cat minyak sehingga menjadi favorit para pelukis terkenal dunia. Pemilihan bahan sangat penting untuk karya seni yang bernilai tinggi. (lus)