Konten dari Pengguna

11 Contoh Kalimat dari Kata Dibubuhi

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
27 September 2024 15:07 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi. Contoh kalimat dari kata dibubuhi. Sumber: Pexels / Karolina Kaboompics
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi. Contoh kalimat dari kata dibubuhi. Sumber: Pexels / Karolina Kaboompics
ADVERTISEMENT
Terdapat banyak contoh kalimat dari kata dibubuhi dalam bahasa Indonesia. Kata dibubuhi memiliki arti menaruh sesuatu, menulis pada suatu tempat atau menambahkan sesuatu hal.
ADVERTISEMENT
Bagi sebagian orang, kata dibubuhi masih asing diperbincangkan. Padahal dalam penggunaannya sehari-hari, kata dibubuhi cukup familiar dan sering digunakan oleh masyarakat dalam menjelaskan atau menyampaikan suatu hal.

Contoh Kalimat dari Kata Dibubuhi dalam Bahasa Indonesia

Ilustrasi. Contoh kalimat dari kata dibubuhi. Sumber: Pexels / Karolina Kaboompics
Dikutip dari buku Menyusun Kalimat Efektif Dengan Cll, Waginah Dwi Nuryaningsih, (2021:10), kalimat merupakan sebuah bentuk ketatabahasaan yang maksimal dan bukan merupakan bagian dari bentuk ketatabahasaan lain yang lebih besar serta mempunyai ciri kesenyapan final.
Dari penjelasan tersebut, kalimat menjadi hal yang penting dalam rangkaian kata. Dalam satu kalimat, tentu saja perlu ada unsur-unsur yang sesuai dengan kaidah kebahasaan baik itu penempatan maupun harus adanya suatu unsur.
Karena itu, dalam setiap kalimat tentunya dapat disesuaikan dengan hal-hal tertentu seperti halnya terdapat kata dibubuhi. Berikut ini, beberapa contoh kalimat dari kata dibubuhi yang bisa menjadi referensi.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Demikian beberapa contoh kalimat dari kata dibubuhi dalam bahasa Indonesia yang bisa menjadi referensi untuk bahan pembelajaran. Semoga dapat membantu dan menjadi manfaat bagi pembaca sekalian. (RFL)