Konten dari Pengguna

15 Contoh Proposisi Majemuk dalam Bahasa Indonesia

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
15 Februari 2024 17:55 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia. Sumber foto: Unplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia. Sumber foto: Unplash
ADVERTISEMENT
Dalam ilmu logika, proporsi terdiri beberapa jenis sehingga materi ini penting untuk diketahui. Berdasarkan bentuknya, proporsisi dibedakan menjadi dua macam, yaitu tunggal dan majemuk. Contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia bisa bernilai salah atau benar.
ADVERTISEMENT
Benar atau salahnya sebuah proposisi atau pernyataan disebut nilai kebenaran dari pernyataan tersebut. Nilai kebenaran dari pernyataan majemuk sangat bergantung pada kebenaran dari proposisi-proposisi pembentuknya tanpa melihat keterkaitan isi dari proposisi-proposisi pembentuknya.

Contoh Proposisi Majemuk

Ilustrasi contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia. Sumber foto: Unplash
Dikutip dari buku Dasar Perancangan Kendali Logika Fuzzy, Mochammad Rusli (2017:88), proposisi majemuk didefinisikan sebagai satu proposisi yang terdiri dari dua tiga atau lebih proposisi sederhana sehingga terbentuk proposisi majemuk.
Penulisan proposisi majemuk memuat lebih dari satu pokok pikiran. Tak hanya itu, jenis proporsisi ini biasa ditulis dengan tanda hubung, seperti dan, atau, ingkaran (tidak), dan jika...maka....
Berikut adalah penulisan contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia. Adanya contoh kalimat tersebut bisa dijadikan sebagai referensi untuk mendalami proposisi.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Pemahaman mengenai contoh proposisi majemuk dalam bahasa Indonesia mampu meningkatkan penalaran. Pasalnya, kalimat pernyataan tersebut memuat hubungan yang bernilai benar atau salah. (NTA)