Konten dari Pengguna

2 Contoh Undangan Wisuda TK Secara Resmi

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
20 Juni 2024 16:29 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Undangan Wisuda TK. Sumber: Pixabay/vloveland
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Undangan Wisuda TK. Sumber: Pixabay/vloveland
ADVERTISEMENT
Contoh undangan wisuda TK penting untuk diketahui dan dipahami oleh pihak sekolah. Pasalnya, undangan merupakan salah satu hal penting yang harus ada dan dibuat saat menyelenggarakan wisuda.
ADVERTISEMENT
Wisuda sendiri merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh siswa maupun orang tua atau wali siswa. Oleh karena itu, penting untuk memberikan undangan wisuda TK secara resmi agar siswa dan orang tua atau wali merasa diundang secara resmi.

Mengenal Wisuda

Ilustrasi Contoh Undangan Wisuda TK. Sumber: Pixabay/AlisaDyson
Sebelum membahas lebih lanjut mengenai contoh undangan wisuda TK secara resmi, sebaiknya kenali lebih dulu mengenai apa itu wisuda.
Dikutip dari buku Smart Muslimah: Jadi Muslimah Harus Pintar, Zarkasi dan Anisa (2017:67), wisuda adalah suatu proses pelantikan kelulusan yang telah menempuh masa belajar pada suatu universitas.
Pada hari wisuda, umumnya wisudawan akan mengenakan toga hitam dan jubah hitam sebagai pakaian seremonial. Warna hitam pada pakaian wisuda memiliki makna bahwa wisudawan diharapkan dapat menyibak kegelapan dengan ilmu pengetahuan yang didapat.
ADVERTISEMENT
Meski pada awalnya wisuda hanya diselenggarakan untuk seremoni kelulusan kuliah, tetapi kini seluruh tingkat jenjang pendidikan menyelenggarakan wisuda untuk memperingati kelulusan, termasuk tingkat TK.
Hal ini karena kelulusan siswa dari tingkat TK juga patut dirayakan dan merupakan prestasi yang membanggakan bagi siswa maupun bagi orang tua atau wali.

Contoh Undangan Wisuda TK Secara Resmi

Ilustrasi Contoh Undangan Wisuda TK. Sumber: Pixabay/AlisaDyson
Sebagai penyelenggara wisuda, umumnya pihak sekolah yang bertugas dalam membuat maupun menyebarkan undangan wisuda TK kepada seluruh wisudawan dan tamu yang diundang.
Namun, perlu diperhatikan karena wisuda merupakan acara seremonial yang bersifat resmi, maka undangan yang dibuat juga perlu berbentuk resmi.
Karena itu, berikut dijabarkan beberapa contoh undangan wisuda TK secara resmi yang dapat dijadikan referensi bagi pihak sekolah dalam membuat undangan wisuda.
ADVERTISEMENT

1. Contoh 1

2. Contoh 2

ADVERTISEMENT
Sekian pembahasan mengenai dua contoh undangan wisuda TK secara resmi serta penjelasan seputar definisi wisuda. Sebaiknya, undangan wisuda dikirimkan paling lama dua minggu sebelum acara agar tidak mendadak. (YAS)