Konten dari Pengguna

3 Contoh Kloning pada Makhluk Hidup dan Dampaknya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
12 Mei 2024 10:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Contoh kloning pada makhluk hidup. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels/Edward Jenner
zoom-in-whitePerbesar
Contoh kloning pada makhluk hidup. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels/Edward Jenner
ADVERTISEMENT
Kloning merupakan proses yang dilakukan untuk menghasilkan individu lain dengan sifa yang sama. Hal ini menjadi solusi untuk mengatasi kemandulak makhluk hidup dan memperbanyak benih unggul. Jadi, tak heran banyak contoh kloning makhluk hidup yang kini bermanfaat hingga kini.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Hukum dan Bioetik Dalam Perspektif Etika Dan Hukum Kesehatan oleh Indar, dkk (2019:85), kloning merupakan teknik penggandaan gen yang menghasilkan keturunan yang sama sifat baiknya dari sehi hereditas meupun penampakannya.

Contoh Kloning pada Mahkluk Hidup

Contoh kloning pada makhluk hidup. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels/Trinity Kubassek
Kloning memiliki tujuan untuk memperbanyak makhluk hidup dengan cara rekayasa genetika. Seiring berkembangnya zaman, para ilmuwan telah dapat mengkloning banyak sel, jaringan, gen, dan bahkan hewan hidup.
Berikut beberapa contoh kloning pada makhluk hidup yang menarik diketahui.
ADVERTISEMENT

Dampak Kloning pada Makhluk Hidup

Contoh kloning pada makhluk hidup. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels/Edward Jenner
Beragam contoh kloning pada makhluk hidup yang telah dilakukan saat ini memiliki dampak juga. Baik dampak yang positif maupun negatif. Berikut dampaknya yang penting untuk diketahui:
Itulah beberapa contoh kloning pada makhluk hidup yang dapat dijadikan referensi dan dampaknya untuk menambah pengetahuan. Semoga bermanfaat! (NUM)
ADVERTISEMENT