Konten dari Pengguna

3 Contoh Puisi untuk Ujian Praktek Kelas 6

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
16 April 2025 16:55 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Puisi untuk Ujian Praktek Kelas 6. Sumber: Pexels/Suzy Hazelwood
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Puisi untuk Ujian Praktek Kelas 6. Sumber: Pexels/Suzy Hazelwood
ADVERTISEMENT
Saat ini siswa kelas akhir atau kelas 6 sedang menjalani ujian praktik sebagai salah satu bentuk evaluasi akhir di sekolah. Ujian praktik ini sangat beragam, salah satunya adalah membaca puisi untuk mata pelajaran bahasa Indonesia. Oleh karenanya, terdapat beberapa contoh puisi untuk ujian praktek kelas 6 yang dapat diperhatikan.​
ADVERTISEMENT
Ujian praktik adalah bagian dari evaluasi akhir yang dilakukan di tingkat sekolah, seperti Sekolah Dasar (SD), khususnya untuk siswa kelas 6. Tujuan utamanya adalah untuk menilai keterampilan atau kemampuan praktis siswa dalam berbagai mata pelajaran.

Contoh Puisi untuk Ujian Praktek Kelas 6

Ilustrasi Contoh Puisi untuk Ujian Praktek Kelas 6. Sumber: Pexels/Nothing Ahead
Mengutip buku Sastra Indonesia Lengkap,, Tim Sastra Cemerlang (2018:37), puisi adalah bentuk karya sastra dari hasil ungkapan dan perasaan penyair dengan bahasa yang terikat irama, matra, rima, penyusunan lirik dan bait, serta penuh makna.
Sebagai salah satu karya sastra Indonesia, puisi ini menjadi hal yang umum untuk dijadikan ujian praktik. Ujian praktik ini dapat berupa pembacaan puisi atau pembuatan puisi berbagai tema. Berikut ini beberapa contoh puisi untuk ujian praktek kelas 6 yang dapat diperhatikan siswa.
ADVERTISEMENT

1. Selamat Tinggal Sekolah

2. Ulangan Harian

ADVERTISEMENT

3. Salam Perpisahan Kelas 6

Berbagai contoh puisi untuk ujian praktek kelas 6 ini cukup singkat, mudah dihafal, dan menyentuh hati, sehingga sesuai untuk dibacakan di depan kelas. Dengan mempelajari contoh-contoh puisi ini, siswa dapat mempersiapkan ujian praktik dengan baik. (BAI)