news-card-video
20 Ramadhan 1446 HKamis, 20 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

3 Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal yang Wajib Diketahui Muslim

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
14 Maret 2025 11:58 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal  (Foto hanya ilustrasi, bukan zakat sebenarnya) Sumber: unsplash/ Joel Muniz
zoom-in-whitePerbesar
Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal (Foto hanya ilustrasi, bukan zakat sebenarnya) Sumber: unsplash/ Joel Muniz
ADVERTISEMENT
Perbedaan zakat fitrah dan zakat mal merupakan hal krusial yang wajib diketahui oleh umat muslim. Keduanya memiliki perbedaan tujuan, jumlah yang dibayarkan dan waktu pelaksanaannya.
ADVERTISEMENT
Zakat fitrah berkaitan dengan penyucian jiwa sedangkan zakat mal bertujuan untuk menyucikan harta. Zakat fitrah bersifat wajib untuk setiap jiwa sedangkan zakat mal memiliki syarat dan ketentuan untuk melaksanakannya.

Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal dalam Agama Islam

Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Mal (Foto hanya ilustrasi, bukan zakat sebenarnya) Sumber: unsplash/ Joel Muniz
Dikutip dari buku Zakat sebagai Ketahanan Nasional oleh Sony Santoso, Rinto Agustino, Hj. Roslida (2024:13), zakat secara umum terbagi menjadi dua bagian, pertama zakat harta atau zakat mal dan kedua ada zakat fitrah.
Adapun perbedaan zakat fitrah dan zakat mal yang sangat mendasar dan wajib diketahui oleh umat muslim adalah sebagai berikut.

1. Zakat Fitrah

ADVERTISEMENT

2. Zakat Mal

Perbedaan zakat fitrah dan zakat mal ada 3 yaitu terkait jumlah, waktu dan tujuannya. Zakat fitrah dibayarkan menjelang Idul Fitri dengan jumlah setara 3kg setiap orang dan sifatnya wajib serta bertujuan untuk penyucian jiwa, sedangkan zakat mal tidak wajib bagi semua orang, hanya orang yang penghasilannya memenuhi batas nishab zakat saja yang diwajibkan. (IMA)
ADVERTISEMENT