Konten dari Pengguna

3 Sekolah Kedinasan Kemenhub yang Sepi Peminat

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
2 Februari 2025 15:18 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Sekolah Kedinasan Kemenhub yang Sepi Peminat. Sumber: unsplash/ Vasily Koloda
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Sekolah Kedinasan Kemenhub yang Sepi Peminat. Sumber: unsplash/ Vasily Koloda
ADVERTISEMENT
Sekolah kedinasan Kemenhub yang sepi peminat adalah politeknik-politeknik bidang pelayaran dan penerbangan. Sekolah tersebut tidak seramai sekolah kedinasan lainnya karena memang tidak begitu banyak siswa yang berminat mengambil program studinya.
ADVERTISEMENT
Lokasi sekolah Kemenhub tersebar di beberapa kota di Indonesia. Misalnya Politeknik Penerbangan Indonesia Curug di Banten, Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) di Bekasi hingga Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Sulawesi Utara di Minahasa.

Sekolah Kedinasan Kemenhub yang Sepi Peminat dan Lokasinya

Ilustrasi Sekolah Kedinasan Kemenhub yang Sepi Peminat. Sumber: unsplash/ Ivan Aleksic
Mengutip dari Modul Sipencatar Kemenhub 2023–2024 karya Tim Garuda Eduka (2023:5), sekolah kedinasan Kemenhub ada di beberapa kota di Indonesia dengan beragam jurusan terkait.
Berikut ini sekolah kedinasan Kemenhub yang sepi peminat beserta dengan lokasinya.

1. Politeknik Penerbangan Indonesia Curug

ADVERTISEMENT

2. Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD)

3. Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Sulawesi Utara

Beberapa sekolah di atas adalah sekolah kedinasan Kemenhub yang sepi peminat. Jurusannya sangat teknikal dan terdiri dari program studi tingkat D3 dan D4. (IMA)
ADVERTISEMENT