Konten dari Pengguna

30 Contoh Antonim dan Sinonim beserta Pengertiannya dalam Bahasa Indonesia

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
16 Oktober 2023 15:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh antonim dan sinonim. Sumber: pexels.com/KarolinaGrabowska.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh antonim dan sinonim. Sumber: pexels.com/KarolinaGrabowska.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Contoh antonim dan sinonim menggambarkan kekayaan kosakata dalam bahasa Indonesia. Kosakata adalah dasar untuk membuat kalimat sehingga itulah yang pertama kali diajarkan ketika mulai belajar bahasa.
ADVERTISEMENT
Jumlah kosakata yang dikuasi bisa bertambah dengan cara menghapal dan banyak membaca. Cara tersebut akan makin efektif jika dilanjutkan dengan mencari antonim dan sinonim dari kata yang baru saja ditemui.

Pengertian Antonim dan Sinonim

Ilustrasi contoh antonim dan sinonim. Sumber: pexels.com/Pixabay.
Dikutip dari Think Smart Bahasa Indonesia untuk Kelas XII SMA/MA Program Bahasa, Ismail Kusmayadi (2007:47), dalam penggunaan bahasa, baik penulisan maupun pengucapan, banyak kata yang memiliki hubungan makna. Contohnya antonim dan sinonim.

1. Antonim

Antonim adalah kata-kata yang memiliki makna berlawanan. Antonim dibedakan menjadi:

2. Sinonim

Sinonim adalah kata-kata yang memiliki kemiripan makna tapi bentuknya berbeda.
ADVERTISEMENT
Antonim dan sinonim dapat ditemukan di Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI dan tesaurus bahasa Indonesia.

Contoh Antonim dan Sinonim

Ilustrasi contoh antonim dan sinonim. Sumber: pexels.com/YuryRymko.
Berikut adalah contoh antonim dan sinonim yang sering ditemui.

1. Antonim

Contoh antonim adalah sebagai berikut:

2. Sinonim

Contoh sinonim adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah contoh antonim dan sinonim beserta pengertiannya dalam bahasa Indonesia. Antonim dan sinonim sangat bermanfaat untuk membuat kalimat yang efektif dan kreatif. (lus)