Konten dari Pengguna

30 Contoh Kalimat Tidak Baku dan Baku dalam Bahasa Indonesia

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
5 Oktober 2023 10:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh kalimat tidak baku. Sumber: pexels.com/AugustDeRichelieu.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh kalimat tidak baku. Sumber: pexels.com/AugustDeRichelieu.
ADVERTISEMENT
Contoh kalimat tidak baku dan baku perlu untuk dibaca ulang secara berkala agar tidak bingung ketika diperlukan. Umumnya bahasa gaul berkembang lebih cepat sehingga ada rasa canggung ketika harus menggunakan bahasa baku dalam percakapan maupun penulisan.
ADVERTISEMENT
Bahasa baku diperlukan ketika menulis teks formal atau resmi. Misalnya untuk menulis di media, surat lamaran kerja, skripsi dan sebagainya. Kemampuan membedakan mana kalimat yang tidak baku dan baku akan sangat membantu.

Contoh Kalimat Tidak Baku dan Baku

Ilustrasi contoh kalimat tidak baku. Sumber: pexels.com/AugustDeRichelieu.
Dikutip dari Konsep Dasar Bahasa Indonesia, Yunus Abidin (2019:183), kalimat tidak baku adalah kalimat yang tidak sesuai dengan kaidah kalimat dalam bahasa Indonesia. Sedangkan kalimat baku adalah kalimat yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia.
Berikut adalah contoh kalimat tidak baku dan baku sesuai dengan pengertian di atas.
ADVERTISEMENT
Itulah contoh kalimat tidak baku dan kalimat baku dalam bahasa Indonesia agar tidak salah dalam penulisan. Kemampuan menulis sesuai kaidah bahasa Indonesia akan terasah dengan pembiasaan. (lus)