Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
4 Contoh Prinsip Deskripsi dan Prinsip Geografi Lainnya
15 Agustus 2024 11:42 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam ilmu geografi terdapat materi yang mempelajari contoh prinsip dekripsi dan prinsip geografi lainnya. Hal tersebut berkaitan dengan uraian dan analisa dari berbagai fenomena serta faktor geografi.
ADVERTISEMENT
Prinsip geografi selalu menjadi acuan untuk menganalisis suatu fenomena dan fakta-fakta georafi yang sering dipelajari. Oleh sebab itu materi ini penting untuk dipahami dan dipelajari sebagai dasar pengetahuan dalam studi geografi.
Contoh Prinsip Deskripsi dalam Geografi
Teori pada geografi meliputi ilmu tentang bumi dan isinya yang mengkaji fenomena dan masalah-masalah bumi lainnya. Prinsip-prinsip geografi meliputi prinsip persebaran, prinsip interelasi, prinsip deskripsi, dan prinsip korologi.
Mengetahui contoh prinsip deskripsi menjadi salah satu materi yang harus dipahami. Jadi pengertian prinsip deskripsi menurut buku Geografi 1 SMA Kelas X, Yusman Hestiyanto (2007:10), prinsip yang berguna untuk memberikan pemaparan dan gambaran lengkap tentang fenomena dan masalah yang dipelajari.
Prinsip deskripsi tidak hanya disampaikan dengan kata-kata atau peta, tetapi juga dapat menggunakan diagram, grafik, dan tabel. Dalam kerangka geografi, prinsip deskripsi mutlak diperlukan sehingga tidak boleh ditinggalkan.
ADVERTISEMENT
Inilah beberapa contoh prinsip deksripsi yaitu:
Contoh Prinsip Geografi Lainnya
Setelah mengetahui tentang prinsip deskripsi, berikut penjelasan tentang prinsip geografi lainnya.
1. Prinsip Persebaran
Berkenaan dengan fenomena dan fakta yang tidak merata antar wilayah satu dengan yang lain.
Contohnya: Persebaran flora dan fauna.
2. Prinsip Interelasi
Hubungan antar fenomena serta fakta. Melalui metode kuantitatif, maka interelasi antarfenomena dan fakta dapat diukur secara sistematis.
3. Prinsip Korologi
Prinsip ini merupakan prinsip geografi yang komprehensif. Jadi menggabungkan prinsip persebaran, interelasi, dan korologi. Ini merupakan ciri dari geografi modern.
Demikian contoh prinsip deskripsi beserta penjelasan prinsip-prinsip geografi lainnya yang dapat menjadi bahan pembelajaran teori dasar. Materi ini penting diketahui karena mencakup ilmu geografi yang harus diterapkan. (DVA)
ADVERTISEMENT