Konten dari Pengguna

5 Contoh Susunan Acara Halal Bihalal dan Reuni

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
22 Maret 2024 10:32 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh susunan acara halal bihalal dan reuni. Sumber: Pexels/Kindel Media
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh susunan acara halal bihalal dan reuni. Sumber: Pexels/Kindel Media
ADVERTISEMENT
Contoh susunan acara halal bihalal dan reuni keluarga hingga sekolah dapat dijadikan referensi bagi seseorang yang ingin mengadakan acara ini saat Idul Fitri tiba. Adanya contoh susunan acara ini tidak lain agar acara tersebut bisa berlangsung secara tertib.
ADVERTISEMENT
Acara halal bihalal dan reuni dapat dilakukan dilingkup keluarga, sekolah, maupaun rekan kerja. Tentunya acara ini dilakukan untuk saling memaafkan dan mendekatkan hubungan antar sesama. Sehingga yang tadinya jauh menjadi lebih dekat.

Contoh Susunan Acara Halal Bihalal dan Reuni

Ilustrasi contoh susunan acara halal bihalal dan reuni. Sumber: Unsplash/Windi Setyawan
Dalam buku Kumpulan Tema Khutbah Pilihan oleh K.H Abdul Qodir, S.H.I., M.Pd., H. M. Wahyu Fauzi Aziz, S.H., M.Si. (2021:10) acara halal bihalal dan reuni merupakan wujud masyarakat Indonesia dalam menjalankan pesan nabi tentang pentingnya silaturahmi.
Acara tersebut biasanya sering dilakukan saat Idul fitri. Karena Idul Fitri merupakan waktu yang tepat untuk mengumpulkan saudara atau rekan sesama alumni sekolah. Agar acara tersebut berjalan dengan lancar, simak contoh susunan acara halal bihalal dan reuni berikut ini.
ADVERTISEMENT

Contoh 1 Halal Bihalal dan Reuni Keluarga

Contoh 2 Halal Bihalal Perusahaan

Contoh 3 Halal Bihalal RT

Contoh 4 Halal Bihalal dan Reuni dengan Sahabat

Contoh 5 Halal Bihalal dan Reuni Sekolah

Demikian contoh susunan acara halal bihalal dan reuni yang dapat digunakan sebagai referensi pembaca. Contoh susunan acara tersebut dapat dikembangkan sesuai dengan kondisi dan keinginan masing-masing. Semoga bermanfaat (MRZ)
ADVERTISEMENT