Konten dari Pengguna

5 Fungsi Pondasi Bangunan dan Jenis-jenisnya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
8 Juli 2023 17:04 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi 5 Fungsi Pondasi Bangunan dan Jenis-jenisnya. Foto: pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi 5 Fungsi Pondasi Bangunan dan Jenis-jenisnya. Foto: pixabay
ADVERTISEMENT
Dalam sebuah bangunan, pondasi adalah salah satu hal yang penting. Pondasi bangunan harus disiapkan pertama kali sebelum ada bagian bangunan yang lain. Hal ini terjadi karena salah satu fungsi pondasi bangunan adalah untuk meneruskan beban bangunan ke tanah.
ADVERTISEMENT
Bukan hanya beban bangunan saja yang harus dipertimbangkan, kondisi dan situasi tanah di sekitar calon bangunan juga harus diperhatikan. Hal ini berpengaruh pada pemilihan bahan dan jenis pondasi yang akan didesain.

Fungsi Pondasi Bangunan

Ilustrasi 5 Fungsi Pondasi Bangunan dan Jenis-jenisnya. Foto: pixabay
Pondasi tidak bisa dibuat secara terburu-buru. Hal ini disebabkan karena fungsinya yang penting. Fungsi utama dari pondasi adalah untuk menopang beban bangunan. Oleh karena intu, pondasi bangunan harus direncanakan dengan baik sebelum dieksekusi.
Berdasarkan buku Desain Pondasi Tahan Gempa (2010), berikut ini adalah beberapa fungsi pondasi bangunan untuk menambah wawasan.
ADVERTISEMENT

Jenis-jenis Pondasi Bangunan

Ilustrasi Ilustrasi 5 Fungsi Pondasi Bangunan dan Jenis-jenisnya. Foto: pixabay
Terdapat berbagai jenis pondasi bangunan yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan. Jika bangunan yang akan dibuat adalah bangunan yang tinggi, maka pondasi yang digunakan adalah pondasi dalam.
Namun jika bangunannya adalah bangunan sederhana, maka menggunakan pondasi dangkal. Berikut ini penjelasan tenatng pondasi dalam dan pondasi dangkal secara lebih detail.

1. Pondasi Dalam

Pondasi ini didirikan dipermukaan tanah dengan kedalaman tertentu. Hal ini menyebabkan beban struktur bangunan dan kondisi permukaan tanah akan memperkokoh kekuatan pondasi.
Beberapa jenis pondasi dalam diantaranya adalah pondasi piers, pondasi tiang pancang, dan pondasi caissons.

2. Pondasi Dangkal

Pondasi dangkal adalah pondasi yang dibuat tidak terlalu berbeda dari permukaan tanah, karena beban dari struktur bangunan yang akan ditahannya tidak akan sebesar tekanan yang didapat oleh pondasi untuk bangunan tinggi.
ADVERTISEMENT
Beberapa jenis pondasi dangkal diantaranya adalah pondasi raft, pondasi tapak, dan pondasi memanjang atau pondasi jalur.
Itulah pembahasan mengenai fungsi pondasi bangunan dan juga beragam jenisnya. (REY)