Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
7 Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 8 Semester 1 Kurikulum Merdeka
19 November 2024 12:08 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Ujian Akhir Semester (UAS) bertujuan memberikan penilaian bagi para siswa. Sehingga, guru dapat mengevaluasi pembelajaran yang diberikan, agar siswa lebih menguasai Bahasa Inggris.
Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 8 Semester 1 Kurikulum Merdeka
Menurut buku English for Nusantara untuk SMP/MTs Kelas VIII, Ika Lestari Damayanti, dkk (2022), keterampilan berbahasa yang difokuskan pada meliputi menyimak, berbicara, membaca, memirsa, menulis dan merepresentasikan yang disajikan secara terpadu dalam berbagai jenis teks.
Materi Bahasa Inggris kelas VIII ini dikembangkan berdasarkan capaian Pembelajaran yang dimuat dalam Kurikulum Merdeka dengan memperhatikan keterkaitan dari setiap tingkat.
Berikut ini beberapa soal UAS Bahasa Inggris kelas 8 semester 1 Kurikulum Merdeka yang dapat dipelajari.
1. Berikut ini adalah contoh kalimat verbal sentences, kecuali
ADVERTISEMENT
A. Monita studies the English language.
B. Galang, Andre, and Monita speak English fluently.
C. We are at school right now.
D. We read the book at the library last week.
Jawab. C
2. Antonim dari kata 'cheap' adalah....
A. Clean
B. Expensive
C. Dirty
D. Cold
Jawab. B
3. Sadi: May I borrow your pencil case?
Sigit: ...I’m using it.
A. With pleasure
B. Yes, I do
C. I'm sorry
D. Sure
Jawab. C
4. Nando: ...a glass of coffe?
Early: Yes, please.That’s very kind of you
A. Can you make
B. Shall I have
C. Would you like
D. Could you help me
Jawab. B
ADVERTISEMENT
5. Alma: Why do you look so sad?
Bams:...
What is the best answer to complete the dialogue with denying information?
A. I've lost my best friend
B. Sorry, I don't want to talk about it
C. It's only 5 km from here
D. I've lost my cell phone
Jawab. B
ANNOUNCEMENT
On celebrating Indonesia Independence day, the school canteen gives out free lunch for all students. The lunch consists of traditional Indonesian foods and drinks. Don't miss out and enjoy!
School Headmaster
6. What kind of the text is it? It is...
A. Advertisement
B. Announcement
C. Shopping list
D. Invitation
Jawab. B
7. Where do you possibly find this kind of text? It is...
ADVERTISEMENT
A. In the garage
B. In the headmaster's room
C. In the teacher's room
D. In the school canteen
Jawab. B
Soal UAS Bahasa Inggris kelas 8 semester 1 Kurikulum Merdeka dapat melatih kemampuan Bahasa Inggris siswa menjadi lebih baik. Semakin banyak latihan menjawab soal, maka pemahaman materi mereka akan semakin meningkat. (DVA)