Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Apa Itu GPA Kuliah? Ini Penjelasan dan Cara Menghitungnya
23 Juni 2024 17:16 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Di dalam dunia perkuliahan GPA menjadi salah satu alat yang dapat digunakan secara mudah untuk mengetahui kualitas akademik setiap mahasiswa. Bagi mahasiswa yang memiliki nilai GPA tingggi cenderung memiliki kemampuan akademik yang baik. Lantas apa itu GPA kuliah?
ADVERTISEMENT
Bagi mahasiswa yang menginginkan nilai GPA tinggi, maka harus belajar secara mandiri dengan giat dan mengikuti berbagai kelas tambahan yang diakses sendiri melalui berbagai platform pendidikan. GPA bukan hanya tentang nilai, namun juga mengenai hal yang diperoleh selama proses belajar di kampus.
Mengetahui Apa Itu GPA Kuliah
Apa itu GPA kuliah? Mengutip dari buku Pintar Beasiswa, Erny Muniarsih (2009:86), GPA (Grade Pont Average) adalah salah satu syarat yang cukup krusial terkait kompetensi akademik berupa rata-rata nilai mata kuliah yang diambil dalam satu semester.
GPA tersebut memberikan gambaran tentang kemampuan akademik masing-masing mahasiswa dalam menghadapi berbagai tugas akademik dalam perkuliahan. Mahasiswa yang mempunyai nilai GPA tinggi akan cenderung dianggap mempunyai kemampuan akademik yang lebih baik dan disiplin terhadap diri sendiri.
ADVERTISEMENT
Secara umum nilai GPA akan bermanfaat untuk mahasiswa dalam mempersiapkan karir dan juga masa depan.
Cara Menghitung GPA Kuliah
Setiap universitas memiliki sistem penghitungan nilai yang berbeda-beda, terdapat kampus yang menggunakan nilai tertinggi setiap mata kuliah berupa nilai A dan terdapat pula yang menggunakan A+. Namun, secara umum setiap mata kuliah mempunyai nilai tertinggi berupa angka 4 dan nilai terendah adalah 0.
Pembeda penilaian setiap mata kuliah terletak pada rentang skor saja. Setiap nilai yang diperoleh, baik berupa angka maupun huruf mempunyai bobot tertentu yang ditentukan oleh setiap kampus. Kemudian, bobot nilai ini akan dikalikan dengan jumlah SKS mata kuliah yang telah diambil selama satu semester.
Dari perhitungan tersebut akan didapatkan nilai rata-rata yang dinyatakan dalam bentuk GPA. Untuk lebih memahami perhitungan nilai GPA kuliah, berikut adalah langkah-langkah menghitung nilai GPA kuliah.
ADVERTISEMENT
Apa itu GPA kuliah? GPA (Grade Point Average) merupakan nilai yang didapatkan mahasiswa sebagai tolak ukur prestasi akademik mahasiswa. Setiap kampus memiliki cara perhitungan GPA yang berbeda-beda sesuai dengan kebijakan kampus masing-masing. (PAM)
ADVERTISEMENT